Kisah Royal Enfield – Sejak Tahun 1901
1891 1891 R.W. Smith dan Albert Eadie mengambil alih Perusahaan Townsend Cycle di Redditch, Inggris. Segera setelahya, mereka mulai mensuplai suku cadang mesin presisi kepada Pabrik Senjata Royal Enfield, di Enfield, Middlesex. Perusahaan yang mereka ambil alih ini dinamai Perusahaan Manufaktur Enfield …